Tag: Saham
-
Saham Legend ARTO, Masih Ada Peluang Naik Lagi?
Saham PT Bank Jago Tbk. (ARTO) yang termasuk dalam jajaran indeks LQ45, pernah ramai dibicarakan investor di pasar saham Indonesia lantaran reli-nya yang luar biasa dalam tempo 2 tahun. Bayangkan saja, sebelum Juni 2020 ia masih berada di bawah level Rp 1.000 per saham. Kemudian, melesat hampir menyentuh Rp 20.000 per lembar saham pada Januari […]
-
Prospek Saham BBRI (PT. Bank Rakyat Indonesia, Tbk)
Saham BBRI lengser tajam setelah mencetak rekor tertinggi pada 13 Meret yang lalu. Penurunannya masih berlangsung hingga kini yang konon dipicu oleh aksi profit taking investor asing. Jika kita mengukur upswing jangka panjang dari harga terendah Mei 2020 (Rp 2.110/saham) ke harga tertinggi 13 Maret (Rp 6.450/saham), fase koreksi telah terkonfirmasi setelah turun menembus level […]
-
Unilever Akan Lakukan Buyback Saham, Lantas Bagaimana Prospek Sahamnya?
Unilever mengumumkan pada Kamis (8/2) bahwa mereka akan memulai program pembelian kembali atau buyback saham senilai 1,5 miliar euro atau setara US$ 1,6 miliar. Program pembelian kembali akan dimulai pada kuartal kedua 2024. Secara teknikal, saham Unilever (UNVR) saat ini berada tidak jauh dari level terendah lebih dari 1 dekade. Berdasarkan pengamatan pada resistance terdekat […]
-
Apa Bedanya Saham dengan Reksadana?
Investor pemula mungkin belum memahami perbedaan antara saham dengan reksadana. Secara umum, saham dan reksadana memiliki tujuan yang sama bagi investor atau pemilik modal, yakni memberikan keuntungan atas modal investasinya. Namun, ada perbedaan yang mendasar, seperti berikut di bawah ini:
-
Mata Uang dan Pasar Saham Asia Tertekan Setelah Pidato Powell
Mata uang dan pasar saham Asia tertekan pada perdagangan Jumat (10/11), setelah Ketua Federal Reserve Jerome Powell memperingatkan bahwa suku bunga masih dapat naik. Serangkaian data ekonomi yang mengecewakan dari China, turut berkontribusi menekan sentimen di kawasan Asia. Powell mengatakan pada dini hari tadi (WIB) bahwa bank sentral AS belum yakin suku bunga saat ini […]
-
IHSG Libur, Bursa Saham Asia Kompak Menghijau Menyusul Wall Street
Pasar finansial dan perdagangan saham Indonesia libur hari ini, Kamis (18/5/2023), dalam rangka merayakan Waisak. Sehingga, rupiah spot masih di posisi Rp 14.868,5 per Dolar AS, setelah melemah 48,5 poin pada penutupan perdagangan Rabu (17/5). Sedangkan, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berada di level 6.663,11 setelah turun 13,45 poin. Sementara itu, bursa saham utama di kawasan […]