Euro sempat merosot mampir ke kisaran 1.0900 semalam dan kemudian mendapatkan perlawanan dari area tersebut.
Akan tetapi, sejauh ini level 1.0951 (S3) masih membatasi recovery euro.
Hingga pukul 17:30 WIB, bias intraday cenderung negatif, kecuali jika terjadi penutupan candle H1 di atas 1.0951 yang berpotensi mendorong buyers untuk mengejar 1.0997 (High 8 Oktober).

Pada sisi downside, level Kijun-sen (sekarang di 1.0927) menjadi fokus guna mengantisipasi minat sellers menguji breakout 1.0900 agar bisa mengancam 1.0881 (Low 8 Agustus).
Leave a Reply