Tag: akhir
-
Emas Melesat Tajam di Akhir Pekan. Apa Pemicunya?
Harga emas di pasar spot melonjak tajam semalam dan berakhir dengan penguatan 1.89% ke level 2082.86 pada penutupan perdagangan Jumat (1/3/2024). Dalam sepekan, emas menguat 2.31%. Ini menunjukkan, bahwa dalam 5 hari perdagangan terakhir buyers berupaya mendominasi perdagangan. Sementara, di sepanjang bulan Februari 2024, emas tercatat naik 0.22%. Sebagian pengamat Barat mengatakan, krisis geopolitik di […]
-
Dolar Ditutup Nyaris Stagnan di Akhir Pekan
Dolar ditutup nyaris stagnan pada penutupan perdagangan Jumat (23/2/2024), setelah berfluktuasi dalam range yang ketat. Indeks Dolar AS (DXY) yang mewakili kekuatan USD versus major currencies, naik tipis 0.02% ke level 103.96, dengan outlook Daily yang sejauh ini masih cenderung menyimpan risiko bullish. Meski menguat tipis pada perdagangan Jumat, DXY tercatat melemah 0.30% dalam sepekan. […]