Tag: bias
-
EUR/USD: Bias Intraday Positif dengan Range Terbatas
Euro berlanjut menguat terhadap Dolar di sesi Eropa, Senin (27/11), tapi dengan range yang masih terbatas sejauh ini. Hingga pukul 17:58 WIB, EUR/USD terpantau naik 0.20% di kisaran 1.0954. Prospek bullish valid selama harga bergerak di atas 1.0930 (Kijun-sen). Kondisi teknikal ini kembali membuka jalan untuk mengejar level psikologis 1.1000. Pada sisi downside, waspadai aksi […]
-
EUR/USD: Stabil dengan Range Ketat, Bias Intraday Masih Cenderung Netral
Euro bergerak cukup stabil terhadap Dolar di sesi Eropa, Jumat (24/11), dengan rentang yang ketat. Hingga pukul 17:21 WIB, EUR/USD terpantau naik tipis 0.06% di kisaran 1.0908. Bias intraday untuk sementara ini masih cenderung netral. Peluang untuk mendapatkan momentum bullish akan terbuka apabila terjadi penutupan candle H1 di atas 1.0928. Sebaliknya pada sisi downside, penurunan di bawah […]
-
EUR/USD: Pasca Data PMI Zona Euro, Bias Intraday Cenderung Netral
Euro berupaya rebound dari pelemahan dua hari beruntun sebelumnya pada perdagangan Kamis (23/11). Akan tetapi, bias intraday masih cenderung netral untuk sementara ini. Hingga pukul 17:00 WIB, EUR/USD terpantau naik 0.33% di kisaran 1.0923. Peluang untuk memperpanjang rebound masih terbuka selama harga bergerak di atas 1.0891 (Kijun-sen). Sedangkan, momentum bullish membutuhkan aksi beli atau penutupan […]
-
GBP/USD: Bias Intraday Masih Positif Jelang Rilis Beberapa Data AS
Beberapa data AS akan dirilis di sesi New York hari ini, Rabu (22/11). Data tersebut adalah Unemployment Claims, Durable Goods Orders dan Consumer Sentiment. Hingga pukul 20:10 WIB, GBP/USD terpantau turun tipis 0.01% di kisaran 1.2535. Level psikologis 1.2500 sejauh ini masih bertahan membatasi aksi jual yang sempat terjadi di sesi Asia dan Eropa, dengan […]
-
EUR/USD: Tertekan Pasca FOMC, Bias Intraday Netral
Euro tertekan terhadap Dolar di sesi Eropa, Rabu (22/11), menyusul rilis notulen FOMC dini hari tadi (WIB). Notulen tersebut menyiratkan bahwa The Fed tidak menutup kemungkinan untuk melakukan pengetatan tambahan apabila data berikutnya tidak menunjukkan adanya penurunan inflasi yang berkelanjutan. Hingga pukul 17:02 WIB, EUR/USD terpantau turun 0.08% di kisaran 1.0903. Sempat turun di bawah […]
-
EUR/USD: Masih Berupaya Incar Level Psikologis 1.1000
Euro sudah semakin dekat dengan level psikologis 1.1000, ditopang bias intraday yang sementara ini masih positif. Hingga pukul 15:13 WIB, Selasa (21/11), EUR/USD terpantau naik 0.15% di kisaran 1.0956. Level Kijun-sen (sekarang di 1.0939) menjaga prospek bullish tetap valid sejauh ini. Sebaliknya pada sisi downside, waspadai aksi jual di bawah 1.0939 yang bisa membawa harga […]
-
EUR/USD: Bias Intraday Positif, Incar Level Psikologis 1.1000
Euro menguat terhadap Dolar di awal perdagangan sesi Eropa, Senin (20/11). Penguatannya terbatas sejauh ini. Tapi peluang untuk mengincar level psikologis 1.1000 masih terbuka. Hingga pukul 16:05 WIB, EUR/USD terpantau naik 0.12% di kisaran 1.0922. Prospek bullish valid selama harga bergerak di atas level Kijun-sen (sekarang di 1.0880). Sementara, momentum untuk berlanjut menguat masih terjaga […]
-
EUR/USD: Berbalik Menguat, Bias Intraday Positif
Euro sempat melemah di awal perdagangan sesi Eropa, Jumat (17/11), tapi kemudian berbalik menguat. Sehingga, bias intraday terpantau positif untuk sementara ini. Hingga pukul 17:48 WIB, EUR/USD tercatat naik 0.14% di kisaran 1.0866. Euro berpeluang untuk kembali mengejar area resistance 1.0878/84 apabila bergerak di atas 1.0860. Sebaliknya pada skenario bearish, dibutuhkan aksi jual atau penutupan candle H1 setidaknya […]
-
EUR/USD: Terkoreksi Kemarin, Tapi Bias Intraday Masih Positif
Euro terkoreksi terhadap Dolar pada perdagangan kemarin. Namun, bias intraday masih tetap positif di sesi Eropa sejauh ini. Hingga pukul 15:05 WIB. Kamis (15/11), EUR/USD terpantau turun tipis 0.03% di kisaran 1.0842. Situasinya agak berbeda jika dibandingkan sehari sebelumnya. Kali ini, konfirmasi bullish membutuhkan aksi beli atau penutupan candle H1 di atas 1.0858 (Kijun-sen) yang […]
-
EUR/USD: Jelang Rilis Data AS, Bias Intraday Positif
Beberapa data AS akan diumumkan di sesi New York hari ini, Rabu (15/11). Antara lain, Producer’s Price Index (PPI), Retail Sales dan Empire State Manufacturing Index. Sementara itu, bias intraday masih positif menjelang data-data tersebut dirilis. Hingga pukul 20:04 WIB, EUR/USD terpantau turun 0.12% di kisaran 1.0866. Prospek bullish sejauh ini masih valid selama harga […]