Tag: bullish
-
GBP/USD Sesi Eropa 16 Juli: Bullish Butuh Aksi Beli di Atas 1.2967
Hingga pukul 15:45 WIB, pasangan mata uang ini masih diperdagangkan tidak jauh dari kisaran 1.2967, setelah kemarin gagal mempertahankan posisi di atas 1.2990 (R3). Pada sisi upside, aksi beli di atas 1.2967 dibutuhkan untuk mengkonfirmasi bias bullish dan membuka jalan mengejar 1.2990. Pada skenario ini, level psikologis 1.3000 kemungkinan bisa ditembus. Sebaliknya, waspadai aksi jual […]
-
EUR/USD Sesi Eropa 16 Juli: Bias Intraday Bullish
Sempat tertekan di sesi Asia, tapi kemudian berbalik menguat di awal perdagangan sesi Eropa. Dengan begitu, hingga pukul 14:45 WIB pada hari ini, Selasa (16/7), bias intraday masih bullish. Peluang untuk kembali menguji zona resistance 1.0911/1.0916 (R3/High 4 Juni) kembali terbuka selama harga bergerak di atas area 1.0894/82. Pada sisi upside, pergerakan harga di atas […]
-
Gold Spot Sesi Asia 12 Juli: Bias Intraday Sangat Bullish
Naik tajam 1,87% semalam, membuka jalan untuk menguji level tertinggi 2 bulan yang berada di 2.450,09. Bias intraday sangat bullish setelah harga emas menyentuh 2,421,36 (R4). Sementara itu, hingga pukul 10:42 WIB di sesi Asia hari ini, emas masih bergerak di bawah level 2.413,15. Aksi beli di atas level itu dibutuhkan untuk mendorong kembali momentum […]
-
EUR/USD: Rebound di Awal Pekan, Momentum Bullish di Atas 1.0726
Sejauh ini, euro masih mempertahankan penguatannya, setelah dua hari beruntun mengalami pelemahan di hadapan dolar AS. Hingga pukul 19:00 WIB, Senin (24/6), EUR/USD terpantau naik 0.38% di kisaran 1.0731. Secara teknikal untuk perdagangan pada hari ini, euro bertendensi bullish selama bergerak di atas level Pivot (1.0716). Sementara, momentumnya masih terjaga atau tetap valid jika bertahan […]
-
Gold Spot: Bullish Kehilangan Tenaga, Range Terbatas di Sesi Asia
Ditutup menguat 0.45% kemarin atau Selasa (18/6), tapi momentum bullish kehilangan tenaga setelah naik menyentuh level R2 (2330.10). Sejauh ini, di awal perdagangan sesi Asia pada Rabu (19/6), range harga masih sangat terbatas. Sementara itu, bias intraday cenderung bullish. Namun pada sisi upside, dibutuhkan aksi beli di atas 2330.10 yang diharapkan mampu mendorong harga emas […]
-
EUR/USD: Outlook Intraday Negatif, Bullish Butuh Breakout di Atas 1.0760
Sempat melonjak menyentuh level Pivot (1.0760) pada perdagangan kemarin, tapi kemudian euro mengikis penguatannya dan ditutup naik tipis 0.05%. Dengan begitu, bias intraday sejauh ini masih negatif. Pada sisi upside, bullish membutuhkan breakout atau penutupan candle H1/H4 di atas 1.0760. Sebaliknya pada sisi downside, euro kembali rentan bearish jika bergerak di bawah level S1 (1.0738). […]
-
EUR/USD: Berlanjut Menguat di Sesi Eropa, Momentum Bullish Butuh Breakout di Atas 1.0884
Euro melanjutkan penguatan kemarin pada perdagangan di sesi Eropa hari ini, Selasa (28/5). Hingga pukul 16:25 WIB, EUR/USD terpantau naik 0.12% di kisaran 1.0869. Bias intraday cenderung bertendensi bullish untuk sementara ini. Akan tetapi, pasangan mata uang ini masih membutuhkan breakout di atas level R3 (1.0884/High 20 Mei), untuk menegaskan bias bullish. Pada skenario tersebut, […]
-
Emas Spot: Bertahan Menguat, Prospek Bullish Pantau Level 2422.68
Harga emas di pasar spot sejauh ini bertahan menguat di awal perdagangan sesi New York, Selasa (21/5). Hingga pukul 19:39 WIB, XAU/USD tercatat naik 0.15% di kisaran level 2429.31. Level R2 (2422.68) menjadi fokus untuk perdagangan intraday, setelah 2403.30 (R2) mampu bertahan dari ancaman aksi jual. Pada sisi upside, prospek bullish kembali terbuka untuk menjangkau […]
-
EUR/USD: Momentum Bullish Butuh Aksi Beli di Atas 1.0777
Bergerak di bawah 1.0777 (R2). Namun, level 1.0750 (R1) sejauh ini masih bertindak sebagai zona support yang sulit ditembus. Outlook intraday masih netral dengan tendensi bullish. Euro membutuhkan momentum atau aksi beli di atas 1.0777 yang diperkirakan dapat memancing minat buyers untuk mendongkrak harga menguji breakout 1.0812 (R3). Sebaliknya pada sisi downside, penutupan candle H1/H4 […]
-
Outlook Daily EUR/USD: Minim Katalis Hari Ini, Prospek Bullish Awasi Level 1.0844
Minim katalis pada hari ini, Selasa (9/4), dimana pelaku pasar sedang menantikan data inflasi (CPI) AS yang akan dirilis besok. Namun, momtum bullish masih terjaga selama bergerak di atas 1.0844. Hingga pukul 18:51 WIB, EUR/USD terpantau naik tipis 0.01% di kisaran 1.0860. Level 1.0844 (Low 17 Januari) menjadi fokus untuk perdagangan intraday, guna memonitor prospek […]