Tag: emas
-

Emas Spot (Ichimoku H1 & Pivot Fibo Retracement Weekly) Selasa 6 Januari 2026
Sempat berlanjut menguat di sesi Asia. Tapi kemudian kehilangan tenaga setelah naik menyentuh 4475. Meski begitu, outlook intraday untuk sementara ini masih tetap positif. Hingga pukul 16:54 WIB, emas spot (XAU/USD) tercatat naik 0,09% di level 4449 dengan bias intraday yang positif. Level 4444 (R1) sekarang jadi fokus untuk memonitor prospek bullish pada hari ini. […]
-

Harga Emas Antam, Selasa (6/1): Naik Rp 34.000 ke Rp 2.549.000 per Gram
Harga emas batangan 24 karat bersertifikat PT Aneka Tambang Tbk (Antam) naik hari ini, Selasa (6/1/2026). Begitu pun dengan harga jual kembali (buy back). Mengutip situs Logam Mulia, harga pecahan satu gram dibanderol Rp 2.549.000, naik Rp 34.000 jika dibandingkan Senin (5/1/2026). Sementara, harga jual kembali emas Antam dipatok di posisi Rp 2.405.000 per gram, naik Rp 34.000 jika […]
-

Emas Spot (Ichimoku H1 & Pivot Fibo Retracement Weekly) Senin 5 Januari 2026
Melompat tajam hari ini dan bertahan menguat di sesi Eropa, emas ditopang aksi borong aset safe-haven menyusul serangan militer AS di Venezuela. Hingga pukul 17:03 WIB, emas spot (XAU/USD) tercatat naik 2,38% di level 4431 dengan bias intraday yang positif. Level Pivot (4411) jadi fokus untuk memonitor momentum bullish pada hari ini. Konsolidasi di atas […]
-

Harga Emas Antam, Senin (5/1): Naik Rp 27.000 ke Rp 2.515.000 per Gram
Harga emas batangan 24 karat bersertifikat PT Aneka Tambang Tbk (Antam) naik hari ini, Senin (5/1/2026). Begitu pun dengan harga jual kembali (buy back). Mengutip situs Logam Mulia, harga pecahan satu gram dibanderol Rp 2.515.000, naik Rp 27.000 jika dibandingkan Sabtu (3/1/2026). Sementara, harga jual kembali emas Antam dipatok di posisi Rp 2.371.000 per gram, naik Rp 25.000 jika […]
-

Emas Spot (Ichimoku H1 & Pivot Fibo Retracement Weekly) 2 Januari 2026
Melompat tajam hari ini dan bertahan menguat di sesi Eropa. Meski begitu, outlook intraday sejauh ini masih netral. Hingga pukul 17:07 WIB, emas spot (XAU/USD) tercatat naik 1,79% di level 4386 dengan bias intraday yang cenderung netral. Level 4404 (High 30 Desember) jadi fokus untuk mengantisipasi bullish continuation yang berpeluang menjangkau area 4418/43 (S1/Pivot). Sebaliknya, […]
-

Harga Emas Antam, Jumat (2/1): Naik Rp 16.000 ke Rp 2.504.000 per Gram
Harga emas batangan 24 karat bersertifikat PT Aneka Tambang Tbk (Antam) naik hari ini, Jumat (2/1/2026). Begitu pun dengan harga jual kembali (buy back). Mengutip situs Logam Mulia, harga pecahan satu gram dibanderol Rp 2.504.000, naik Rp 16.000 jika dibandingkan Kamis (1/1/2026). Sementara, harga jual kembali emas Antam dipatok di posisi Rp 2.363.000 per gram, naik Rp 16.000 jika […]
-

Emas Spot (Ichimoku H1 & Pivot Fibo Retracement Weekly) Rabu 31 Desember
Sempat berupaya bangkit, tapi harga emas kembali kehilangan tenaga di hari terakhir perdagangan 2025. Hingga pukul 16:07 WIB, emas spot (XAU/USD) tercatat turun 0,67% di level 4317 dengan bias intraday yang negaitf. Level 4337 (S3) jadi fokus untuk memantau momentum bearish skala intraday. Konsolidasi di bawah 4337 masih berisiko mengancam area 4303/4274 (Low 29 Desember/temporary […]
-

Emas Spot (Ichimoku H1 & Pivot Fibo Retracement Weekly) Selasa 30 Desember
Emas berupaya bangkit dan sejauh ini masih bertahan menguat, setelah terkoreksi tajam 4,41% pada penutupan perdagangan kemarin. Hingga pukul 16:09 WIB, emas spot (XAU/USD) tercatat naik 0,92% di level 4371 dengan bias intraday yang negatif. Level 4387 (S2) jadi fokus untuk memonitor fase korektif jangka pendek maupun intraday. Konsolidasi di bawah 4387 masih berisiko mengancam […]
-

Harga Emas Antam, Selasa (30/12): Turun Rp 95.000 ke Rp 2.501.000 per Gram
Harga emas batangan 24 karat bersertifikat PT Aneka Tambang Tbk (Antam) turun hari ini, Selasa (30/12/2025). Begitu pun dengan harga jual kembali (buy back). Mengutip situs Logam Mulia, harga pecahan satu gram dibanderol Rp 2.501.000, turun Rp 95.000 jika dibandingkan Senin (29/11). Sementara, harga jual kembali emas Antam dipatok di posisi Rp 2.360.000 per gram, turun Rp […]
-

Emas Spot (Ichimoku H1 & Pivot Fibo Retracement Weekly) Senin 29 Desember
Emas tergelincir tajam setelah tak mampu mempertahankan posisi di atas 4500, menjelang Tahun Baru 2026 yang hanya tinggal 2 hari lagi. Hingga pukul 19:31 WIB, emas spot (XAU/USD) tercatat turun 1,66% di level 4455 dengan bias intraday yang sekarang cenderung negatif. Level 4485 (R2) jadi fokus untuk memonitor fase korektif jangka pendek maupun intraday. Konsolidasi […]
