Tag: Indeks
-
Indeks Dolar Naik Tipis 0.02% Pada Penutupan Perdagangan Selasa (27/2)
Indeks Dolar AS (DXY) ditutup menguat tipis 0.02% ke level 103.80 pada penutupan perdagangan kemarin atau Selasa (27/2/2024), setelah rilis data Durable Goods Orders dan Consumer Confidence Index AS. Data AS yang akan dirilis pada hari ini, Rabu (28/2), adalah Gross Domestic Product (GDP) kuartal IV/2023 (Preliminary) yang akan dirilis pukul 20:30 WIB. Sementara itu, outlook Daily […]
-
Indeks Dolar Ditutup Melemah 0.17% Pada Akhir Perdagangan Kemarin
Index Dolar AS (DXY) ditutup melemah 0.17% ke level 103.78 pada penutupan perdagangan kemarin atau Senin (26/2/2024). Data AS yang akan dirilis pada hari ini, Selasa (27/2), antara lain adalah Durable Goods Orders (pukul 20:30 WIB) dan Consumer Confidence (pukul 22:00 WIB). Sementara itu, outlook Daily menjadi cenderung netral untuk saat ini. DXY memang masih […]
-
Indeks Dolar AS Menguat di Sesi Eropa Hari Ini; Harga Emas di Pasar Spot Juga Menguat
Indeks Dolar AS (DXY) bertahan menguat di sesi Eropa hari ini, Senin (29/1/2024). Sementara, harga emas di pasar spot juga bergerak menguat, menjelang rapat bulanan Federal Reserve yang akan digelar 2 hari dan akan diumumkan pada Kamis (1/2) dini hari (WIB). Hingga pukul 18:22 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kinerja USD terhadap sejumlah mata […]
-
Indeks Dolar AS Berlanjut Melemah di Sesi New York Hari Ini
Dolar AS menguat di awal perdagangan Selasa (19/12), ditopang oleh melonjaknya USD/JPY pasca putusan BoJ. Tapi kemudian berbalik melemah setelah USD/JPY terkoreksi dari kenaikan yang tajam. Hingga pukul 22:50 WIB, Indeks Dolar AS (DXY) yang mewakili kekuatan USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya terpantau melemah 0.38% di kisaran level 102.12. Secara keseluruhan pada time […]
-
Minim Katalis, Indeks Dolar AS Melemah Terbatas; Pasar Menanti Kebijakan BoJ
Greenback masih terpantau melemah versus major currencies di sesi New York, Senin (18/12). Namun, dengan rentang yang sejauh ini masih terbatas. Hingga pukul 21:49 WIB, Indeks Dolar AS (DXY) yang mewakili kekuatan USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya tercatat melemah 0.11% di kisaran level 102.47. Sementara itu, market sedang menantikan putusan kebijakan moneter Bank […]
-
Indeks Dolar Masih Stabil Setelah Rilis Data PPI AS; Pasar Menantikan FOMC
Greenback masih bergerak cukup stabil versus major currencies di awal perdagangan sesi New York, Rabu (13/12), setelah rilis data PPI AS. Pelaku pasar saat ini sedang menantikan pengumuman hasil rapat/pertemuan The Fed yang akan digelar tengah malam nanti atau Kamis (14/12) dini hari pukul 02:00 WIB. Hingga pukul 20:52 WIB, Indeks Dolar AS (DXY) yang […]
-
Indeks Dolar Kikis Pelemahan Pasca Data Inflasi AS, Pasar Menunggu FOMC
Sempat tergelincir tajam pada perdagangan Selasa (12/12), tapi kemudian Greenback mengikis pelemahan versus major currencies di sesi New York, setelah rilis data inflasi AS. Hingga pukul 22:58 WIB, Indeks Dolar AS (DXY) yang mewakili kekuatan USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya terpantau melemah 0.15% di kisaran level 103.92. Hampir tidak ada pergeseran yang berarti […]
-
Indeks Dolar Bertahan Menguat di Sesi New York Usai Rilis Data Jobs Data AS
Greenback masih mempertahankan penguatannya terhadap major currencies di sesi New York, Jumat (8/12), setelah rilis data tenaga kerja AS. Hingga pukul 21:55 WIB, Indeks Dolar AS (DXY) yang mengukur kinerja USD terhadap sejumlah mata uang utama lainnya terpantau menguat 0.38% di kisaran level 104.02. Secara teknikal pada time frame Daily, sejauh ini belum ada yang […]
-
Indeks Dolar Melemah Usai Rilis Data Unemployment Claims AS; Pasar Fokus NFP
Greenback masih terlihat melemah versus major currencies di sesi New York, Kamis (7/12), setelah rilis data Unemployment Claims AS. Tapi pelemahannya masih dalam rentang yang terbatas, dimana investor mengalihkan fokus pada data tenaga kerja AS (NFP, Unemployment Rate & Average Hourly Earnings) yang akan dirilis besok atau Jumat (8/12). Hingga pukul 22:09 WIB, Indeks Dolar […]
-
Laporan ADP Di Bawah Ekspektasi, Indeks Dolar Melemah Tipis
Greenback terpantau melemah tipis versus major currencies di awal perdagangan sesi New York, Rabu (6/12), usai rilis laporan ADP. Hingga pukul 21:53 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kinerja USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya tercatat turun 0.03% di kisaran level 103.93. Automatic Data Processing Inc. (ADP) melaporkan hari ini bahwa Non-Farm Employment Change […]