Tag: kripto

  • Bitcoin Melonjak pada Minggu (2/3) Setelah Trump Masukkan Kripto ke Cadangan Strategis AS

    Bitcoin Melonjak pada Minggu (2/3) Setelah Trump Masukkan Kripto ke Cadangan Strategis AS

    Bitcoin (BTC/USD) melonjak tajam 9,58% pada Minggu (2/3), setelah Presiden AS Donald Trump mengumumkan bahwa mata uang kripto tersebut, bersama dengan beberapa aset digital lainnya, akan dimasukkan dalam cadangan strategis baru AS. “Bitcoin dan Ether akan menjadi inti dari cadangan ini,” tulis Trump. Matt Simpson (senior market analyst City Index) mengatakan: “Trump baru saja memberikan […]

  • Analis: Pasar Kripto Diperkirakan Bergairah Jika Trump Menang Pilpres

    Analis: Pasar Kripto Diperkirakan Bergairah Jika Trump Menang Pilpres

    Sebagian besar analis dalam dan luar negeri tampaknya kompak pada ekspektasi yang satu ini, bahwa pasar kripto bakal bergairah apabila Donald Trump memenangkan pemilu presiden AS yang akan digelar 5 November. Pasalnya, Trump yang dulunya kritis terhadap kripto, kini mempromosikan kebijakan yang lebih pro-kripto, termasuk deregulasi terhadap sektor ini. Artinya, kemenangan Trump bisa menjadi katalis […]

  • Paus Terdeteksi, Kripto Tertekan

    Paus Terdeteksi, Kripto Tertekan

    Pada Kamis, 4 Juli 2024, pasar kripto kompak memerah. Pasar kripto merosot setelah salah satu paus terdeteksi menggeliat. Sebagaimana dilaporkan oleh CoinMarketCap pada hari ini pukul 08:41 WIB, pasar mata uang kripto mengalami penurunan. Bitcoin turun 3,56% ke US$59.786,55, berada di zona negatif 2,04% secara mingguan. Solana turun 11,31% dan melemah 0,24% secara mingguan, dan […]

  • Perbedaan Aset Emas dan Kripto Bitcoin

    Perbedaan Aset Emas dan Kripto Bitcoin

    Saat ini, di tengah ketidakpastian ekonomi global, sepertinya pelaku pasar sepakat bahwa emas dan bitcoin adalah aset safe haven. Bitcoin dan emas merupakan aset yang sama-sama melewati proses pengolahan terlebih dahulu. Ada biaya eksplorasi sebelum menjadi sebuah aset. Konon, proses pembuatan sebuah bitcoin membutuhkan listrik lebih dari 60% kebutuhan total listrik di Indonesia atau dua […]

  • Pasca Data Inflasi AS, Kripto Malah Melorot

    Pasca Data Inflasi AS, Kripto Malah Melorot

    Data inflasi AS yang dirilis semalam menunjukkan bahwa tekanan harga konsumen makin melandai. Risk appetite meningkat setelah data itu dirilis. Namun, pasar kripto mayoritas malah melorot. Meski begitu, pasar tetap optimis reli kripto masih belum berakhir. Merujuk dari CoinMarketCap pada Rabu (15/11) hingga pukul 06.37 WIB, pasar kripto mayoritas melemah. Bitcoin turun 2,69% ke US$35.608,22. […]