-

Rupiah Spot Menguat 46 Poin ke Rp 16.194,5 per Dolar AS; IHSG Naik 13,36 Poin ke Level 7.300,41
Kurs rupiah dan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berlanjut menguat pada perdagangan Kamis (11/7). Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot ditutup terapresiasi 46 poin atau 0.28% ke posisi Rp 16.194,5 per dolar AS. Hingga pukul 15:00 WIB, hampir seluruh mata uang di kawasan Asia menguat. Won Korea Selatan memimpin setelah ditutup naik […]
-

Pertama Kali Sejak Januari 2023, CPI Bulanan AS di Bawah Nol pada Periode Juni 2024
Bureau of Labor Statistics (BLS) AS melaporkan di sesi New York hari ini, Kamis (11/7), bahwa Consumer Price Index (CPI) secara bulanan (month-to-month/mom) mencatatkan angka -0.1% mom di bulan Juli, di bawah perkiraan 0.1% mom. Inflasi inti Core CPI menunjukkan angka 0.1% mom, di bawah ekspektasi 0.2% mom. BLS pun melaporkan, bahwa CPI secara tahunan […]
-

EUR/USD Sesi Eropa 11 Juli: Jelang Data CPI AS, Bias Intraday Positif
Berdasarkan pengamatan terhadap Ichimoku time frame H1 dan Pivot Fibo Retracement Weekly, bias intraday positif sejauh ini. Prospek bullish valid selama harga bergerak di atas 1.0828. Sementara, pergerakan harga di atas 1.0842 (R3) membuka jalan untuk mendekati 1.0893 (R4). Hingga pukul 17:13 WIB, EUR/USD terpantau naik 0.19% di kisaran 1.0850. Pada skenario bearish, waspadai aksi […]
-

Harga Emas Antam, Kamis (11/7): Naik Rp 6.000 ke Rp 1.386.000 per Gram
Harga emas batangan 24 karat bersertifikat PT Aneka Tambang Tbk (Antam) naik hari ini, Kamis (11/7/2024). Begitu pun dengan harga jual kembali (buyback). Mengutip situs Logam Mulia, harga pecahan satu gram berada di posisi Rp 1.386.000, naik Rp 6.000 dari harga Rabu (10/7). Sedangkan, harga jual kembali emas Antam ada di posisi Rp 1.250.000 per gram, naik […]
-

Rupiah Spot Menguat 10,50 Poin ke Rp 16.240,5 per Dolar AS; IHSG Naik 17,24 Poin ke Level 7.287,04
Kurs rupiah berlanjut menguat pada perdagangan Rabu (10/7). Begitu pun dengan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG). Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot ditutup terapresiasi 10,50 poin atau 0,06% ke posisi Rp 16.240,5 per dolar AS. Hingga pukul 15:00 WIB, pergerakan mata uang di kawasan Asia terpantau bervariasi. Peso Filipina memimpin penguatan terbesar […]
-

GBP/USD Sesi New York (Intraday) 10 Juli: Bias Intraday Netral
Ditutup melemah kemarin, tapi bergerak menguat pada hari ini, Rabu (10/7), meski dengan range yang masih terbatas. Market cenderung mengambil sikap hati-hati, menjelang rilis data inflasi (CPI) AS yang akan dirilis besok atau Kamis (11/7) pada pukul 19:30 WIB. Hingga pukul 20:00 WIB, bias intraday terlihat netral. Ada kemungkinan pergerakan harga pada hari ini masih […]
-

EUR/USD Sesi Eropa 10 Juli: Pasar Sedang Menantikan Data Inflasi AS
Terkoreksi menyusul testimoni Powell kemarin, tapi masih dalam rentang yang terbatas. Hingga pukul 15:49 WIB, kecuali jika harga bergerak naik di atas 1.0823, bias intraday cenderung negatif. Sementara itu, mengingat pasar saat ini sedang menantikan data inflasi (CPI) AS yang akan dirilis besok (pukul 19:30 WIB), pasangan mata uang ini diperkirakan masih akan bergerak sideways, […]
-

Harga Emas Antam, Rabu (10/7): Turun Rp 9.000 ke Rp 1.380.000 per Gram
Harga emas batangan 24 karat bersertifikat PT Aneka Tambang Tbk (Antam) turun hari ini, Rabu (10/7/2024). Begitu pun dengan harga jual kembali (buyback). Mengutip situs Logam Mulia, harga pecahan satu gram berada di posisi Rp 1.380.000, turun Rp 9.000 dari harga Selasa (9/7). Sedangkan, harga jual kembali emas Antam ada di posisi Rp 1.245.000 per gram, turun […]
-

Rupiah Spot Menguat 6,50 Poin ke Rp 16.251 per Dolar AS; IHSG Naik 18,28 Poin ke Level 7.269,80
Rupiah berhasil berbalik menguat setelah sempat merosot tajam di awal perdagangan Selasa (9/7). Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot ditutup terapresiasi 6,50 poin atau 0,04% ke posisi Rp 16.251 per dolar AS. Hingga pukul 15:00 WIB, pergerakan mata uang di kawasan Asia terpantau bervariasi. Peso Filipina menguat paling tinggi setelah naik 0,11%. […]
-

Jelang Sidang Dengar Pendapat di Washington, Powell Diperkirakan Akan Menghadapi Tekanan
Ketua Federal Reserve (bank sentral AS/The Fed) Jerome Powell hari ini dijadwalkan untuk memberikan testimoni (semiannual testimony) sidang dengar pendapat di hadapan Senate Banking Committee, di Capitol Hill – Washington DC, pada pukul 21:00 WIB. Agenda ekonomi tersebut menjadi perhatian pelaku pasar, untuk mencari petunjuk terbaru mengenai kebijakan moneter bank sentral AS ke depan. Powell […]
Got any book recommendations?
