Tag: Indeks

  • Indeks Dolar Masih Stabil Usai Rilis Data Unemployment Claims AS

    Indeks Dolar Masih Stabil Usai Rilis Data Unemployment Claims AS

    Greenback masih bergerak relatif cukup stabil versus major currencies di awal perdagangan sesi New York hari ini, Kamis (16/11). Hingga pukul 21:29 WIB, Indeks Dolar AS yang mewakili kekuatan USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya, terpantau melemah tipis 0.06% di kisaran level 104.32. Meski bergerak cukup stabil untuk sementara ini, Indeks Dolar AS secara […]

  • Indeks Dolar Berupaya Rebound Setelah Rilis Data AS

    Indeks Dolar Berupaya Rebound Setelah Rilis Data AS

    Greenback berupaya rebound versus major currencies di sesi New York, Rabu (15/11). Namun, sejauh ini pergerakan USD masih belum mampu menutup pelemahan yang tajam pada Selasa (14/10) pasca rilis data inflasi AS. Hingga pukul 22:14 WIB, Indeks Dolar AS (DXY) yang mewakili kekuatan USD terhadap sejumlah mata uang utama lainnya, terpantau menguat 0.34% di kisaran […]

  • Jelang Pengumuman Kebijakan The Fed, Indeks Dolar Bertahan Menguat di Sesi New York

    Jelang Pengumuman Kebijakan The Fed, Indeks Dolar Bertahan Menguat di Sesi New York

    Greenback masih bertahan menguat sejauh ini versus major currencies di sesi New York, Rabu (1/11). Sementara itu, investor menantikan pengumuman kebijakan moneter Federal Reserve (The Fed) yang akan digelar tengah malam nanti atau Kamis dini hari pukul 01:00 WIB. Perangkat FedWatch Tool menunjukkan bahwa ada sebanyak 97,1% pelaku pasar yang memperkirakan The Fed akan menahan […]

  • Indeks Dolar Turun Tipis Usai Rilis Data PCE Price Index AS; Pasar Fokus BoJ, Fed dan BoE Pekan Depan

    Indeks Dolar Turun Tipis Usai Rilis Data PCE Price Index AS; Pasar Fokus BoJ, Fed dan BoE Pekan Depan

    Bureau of Economic Analysis (BEA) AS melaporkan data terbaru pada hari ini, Jumat (27/10), bahwa Personal Consumption Expenditures (PCE) Price Index tumbuh 0.4% mom (month-over-moth), di atas ekspektasi 0.3% mom pada bulan September. Core PCE price index naik 0.3% mom, sesuai dengan perkiraan. BEA juga melaporkan, PCE Price Index secara tahunan (year-over-year/yoy) tidak berubah di […]

  • GDP Kuartal Ketiga AS Melebihi Ekspektasi, Indeks Dolar Bertahan Menguat di Sesi New York

    GDP Kuartal Ketiga AS Melebihi Ekspektasi, Indeks Dolar Bertahan Menguat di Sesi New York

    Bureau of Economic Analysis (Biro Analisis Ekonomi) AS melaporkan hari ini, Kamis (26/10), bahwa Gross Domestic Product (GDP) kuartal ketiga 2023 yang merupakan estimasi pertama (First Release), mencatatkan pertumbuhan sebesar 4.9%, melebihi ekspektasi 4.5%. Adapun, pada kuartal kedua 2023, data ini berada di angka 2.1%. Hingga pukul 22:55 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kinerja […]

  • CPI AS 0.4% MoM di Bulan September, Core CPI 0.3% MoM; Indeks Dolar Rebound

    CPI AS 0.4% MoM di Bulan September, Core CPI 0.3% MoM; Indeks Dolar Rebound

    Indeks Dolar rebound dari pelemahan selama 6 hari perdagangan sebelumnya, setelah rilis data inflasi AS di sesi New York, Kamis (12/10). Hingga pukul 21:09 WIB, Indeks Dolar AS yang mewakili kekuatan USD terhadap sejumlah mata uang utama lainnya terpantau menguat 0.48% di kisaran level 106.22. Bureau of Labor Statistics (BLS) AS melaporkan bahwa Consumer Price […]

  • Indeks Dolar Lanjutkan Koreksi 4 Hari Beruntun

    Indeks Dolar Lanjutkan Koreksi 4 Hari Beruntun

    Greenback berlanjut melemah di hadapan major currencies di sesi New York hari ini, Selasa (10/10), terbebani oleh komentar dovish dua orang pejabat The Fed pada Senin (9/10). Hingga pukul 21:04 WIB, Indeks Dolar AS yang mewakili kekuatan USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya terpantau melemah 0.20% di kisaran level 105.86. Sejumlah analis mengatakan, kenaikan […]

  • Sempat Tertekan Usai Data Tenaga Kerja AS, Indeks Dolar Berbalik Menguat Setelah Laporan ISM

    Sempat Tertekan Usai Data Tenaga Kerja AS, Indeks Dolar Berbalik Menguat Setelah Laporan ISM

    Greenback sempat tertekan di hadapan major currencies usai rilis data tenaga kerja AS. Tapi kemudian melompat cukup tajam setelah laporan ISM. Hingga pukul 22:00 WIB pada Jumat (1/9), Indeks Dolar AS yang mewakili kekuatan USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya terpantau menguat 0.36% di kisaran level 104.01. Institute for Supply Management (ISM) melaporkan hari […]

  • Indeks Dolar Merosot Setelah Rilis Laporan ADP dan GDP Kuartal Kedua

    Indeks Dolar Merosot Setelah Rilis Laporan ADP dan GDP Kuartal Kedua

    Greenback kembali di bawah tekanan versus major currencies pada hari ini, Rabu (30/8), menyusul rilis laporan ADP dan GDP kuartal kedua AS. Ini adalah penurunan di hari ketiga berturut-turut. Hingga pukul 21:01 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kinerja USD terhadap sejumlah mata uang utama lainnya terpantau melemah 0.50% di kisaran level 102.96. Automatic Data […]

  • Minim Katalis di Sesi New York Hari Ini, Indeks Dolar Terkoreksi Tipis

    Minim Katalis di Sesi New York Hari Ini, Indeks Dolar Terkoreksi Tipis

    Minim katalis di sesi Eropa dan New York hari ini, Senin (28/8). Sehingga, range atau rentang pergerakan Dolar AS terhadap major currencies tidak terlalu lebar. Hingga pukul 21:58 WIB, Indeks Dolar AS yang mewakili kekuatan USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya tercatat turun tipis 0.06% di kisaran level 104.12. Sementara itu, CME FedWatch tool menunjukkan […]