Tag: inflasi
-
Indeks Dolar Merosot ke Level Terendah 2 Bulan, Investor Menanti Data Inflasi AS
Greenback berlanjut melemah versus major currencies di sesi New York hari ini, Selasa (11/7). Namun, pelemahannya terpantau terbatas, dimana investor cenderung mengambil sikap wait and see menjelang data inflasi AS yang akan dirilis Rabu (12/7). Hingga pukul 22:41 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kekuatan USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya tercatat melemah 0.10% […]
-
Indeks Dolar Stabil Setelah Sempat Rebound, Pasar Fokus Data Inflasi AS
Sempat rebound di awal perdagangan Senin (10/7), tapi kemudian Dolar AS mengikis penguatannya versus major currencies di sesi New York. Sementara itu, investor lebih fokus pada data inflasi AS yang akan dirilis Rabu (12/7). Hingga pukul 21:37 WIB, Indeks Dolar AS yang mewakili kekuatan USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya terpantau naik tipis 0.01% […]
-
EUR/USD: Jelang Data Inflasi Zona Euro, Bias Jangka Pendek Negatif
Euro bergerak cukup stabil terhadap Dolar AS di sesi Eropa hari ini, Jumat (30/6), menjelang data inflasi Zona Euro yang akan dirilis pukul 16:00 WIB. Hingga pukul 14:24 WIB, EUR/USD tercatat naik tipis 0.01% di posisi 1.0863. Grafik H1 menunjukkan bias jangka pendek yang masih negatif untuk mengancam support 1.0843 (Low 23 Juni). Aksi jual […]
-
Jelang Data Inflasi Inggris, Bias Jangka Pendek GBP/USD Masih Positif
Data inflasi Inggris akan dirilis sebentar lagi, pukul 13:00 WIB siang ini, Rabu (21/6). Sementara itu, bias jangka pendek masih terpantau positif. Hingga pukul 12:37 WIB, GBP/USD tercatat turun tipis 0.04% di kisaran level 1.2759. Kurva MA-55 (sekarang di 1.2784) menjadi fokus untuk mengantisipasi aksi beli di atasnya. Sedangkan, level 1.2761 (Pivot Daily) layak diawasi […]
-
GBP/USD: Terkoreksi Tapi Bias Jangka Pendek Tetap Positif. Investor Menunggu Data Inflasi Inggris
Pound berlanjut melemah di sesi Eropa hari ini, Selasa (20/6), tapi bias jangka pendek masih tetap positif. Sementara itu, investor sedang menunggu data inflasi Inggris yang akan dirilis besok atau Rabu (21/6). Hingga pukul 18:41 WIB, GBP/USD tercatat turun 0.24% di kisaran level 1.2759. Grafik H1 menunjukkan bahwa outlook dalam jangka pendek tetap positif. Namun, […]
-
EUR/USD: Jelang Data Inflasi AS, Bias Jangka Pendek Masih Positif
Euro bergerak menguat cukup tajam terhadap Dolar AS di sesi Eropa hari ini, Selasa (13/6), di tengah kewaspadaan pasar menjelang data inflasi harga konsumen (Consumer Price Index) AS yang akan dirilis pukul 19:30 WIB. Hingga pukul 17:52 WIB, EUR/USD tercatat naik 0.39% di kisaran level 1.0798. Level 1.0787/1.0801 (R1 Daily/R1 Weekly) sekarang menjadi fokus untuk […]
-
Indeks Dolar AS Menguat Terbatas, Pasar Fokus Data Inflasi dan Putusan The Fed Pekan Depan
Dolar AS masih mempertahankan rebound versus major currencies di sesi New York, Jumat (9/6). Akan tetapi, penguatannya masih terbatas, dimana investor cenderung mengambil posisi wait and see menjelang rilis data inflasi AS dan putusan kebijakan Federal Reserve yang dijadwalkan pekan depan. Hingga pukul 20:49 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kinerja USD terhadap beberapa mata […]
-
Dolar AS Terpantau Melemah di Sesi New York Hari Ini; Pasar Menunggu Data Inflasi AS dan Putusan The Fed Pekan Depan
Greenback sempat tergelincir tajam versus major currencies di sesi New York hari ini, Rabu (7/6), menyusul keputusan Bank of Canada (bank sentral Kanada/BoC) yang menaikkan suku bunga sebanyak 25 basis poin ke level 4.75%. Tapi USD mengikis pelemahannya dan kemudian bergerak cukup stabil, dimana pelaku pasar saat ini tampaknya lebih mewaspadai data inflasi AS dan […]
-
Inflasi Zona Euro Melandai, EUR/USD Mencoba Bangkit
Mata uang Euro berupaya bangkit dari pelemahannya terhadap Dolar AS pada hari ini, Kamis (6/1), setelah rilis data yang menunjukkan bahwa inflasi di kawasan Zona Euro turun dari sebelumnya. Hingga pukul 16:54 WIB, EUR/USD terpantau naik 0.15% di kisaran level 1.0704. Eurostat melaporkan hari ini bahwa Consumer Price Index (CPI) berbasis tahunan (year-over-year/yoy) turun dari […]
-
EUR/USD: Jelang Data Inflasi Zona Euro, Bias Jangka Pendek Masih Negatif. Awasi level 1.0674
Euro saat ini berada di posisi yang rentang bearish terhadap Dolar AS. Sementara itu, outlook jangka pendek masih negatif, menjelang data inflasi Zona Euro di sesi Eropa, dan sejumlah data AS di sesi New York hari ini, Kamis (1/6/2023). Hingga pukul 14:37 WIB, EUR/USD tercatat turun 0.19% di kisaran 1.0667. Grafik H1 menunjukkan posisi Euro […]