Tag: jangka
-
Jelang Data NFP AS, Bias Jangka Pendek EUR/USD Cenderung Positif
Euro bergerak stabil versus Dolar AS pada perdagangan Jumat (2/6), menjelang rilis data tenaga kerja AS yang akan dirilis di sesi New York pukul 19:30 WIB. Data tersebut diperkirakan berdampak tinggi mempengaruhi sentimen. Hingga pukul 18:58 WIB, EUR/USD terpantau turun tipis 0.02% di kisaran level 1.0759. Grafik H1 menunjukkan bias jangka pendek yang cenderung positif […]
-
GBP/USD: Bias jangka pendek negatif lagi. Prospek bullish awasi level 1.2394
Sempat berupaya memperpanjang rebound kemarin, namun Pound kehilangan tenaga terhadap Dolar AS dan akhir merosot lagi di bawah kurva MA-200 (H1) dan turun menyentuh 1.2374 (Pivot Weekly). Hingga pukul 20:19 WIB, Rabu (31/5), GBP/USD terpantau turun 0.31% di kisaran level 1.2374. Grafik H1 menunjukkan, outlook jangka pendek jadi negatif lagi untuk sementara ini. Tapi konfirmasi […]
-
Euro Berupaya Bangkit Versus Dolar AS, Bias Jangka Pendek Masih Negatif
Sempat melorot di bawah 1.0700 di sesi Asia pada Selasa (30/5), tapi kemudian Euro berbalik menguat terhadap Dolar AS dan untuk sementara ini memantapkan posisi di atas 1.0700. Akan tetapi, bias jangka pendek masih tetap negatif. Hingga pukul 20:30 WIB, EUR/USD terpantau naik 0.24% di kisaran levle 1.0732. Grafik H1 di atas menunjukkan, outlook jangka […]
-
Emas Spot Bertahan Menguat di Sesi Eropa, Tapi Bias Jangka Pendek Masih Negatif
Harga emas di pasar spot bertahan menguat di sesi Eropa hari ini, Senin (15/5), tapi masih dengan rentang yang terbatas dan dengan outlook jangka pendek yang cenderung negatif setelah merosot 3 hari beruntun pekan lalu. Hingga pukul 15:27 WIB, Gold (XAU/USD) terpantau naik 0.38% di kisaran level 2018.30. Grafik H1 menunjukkan, harga emas masih diperdagangkan […]
-
USD/JPY: Berbalik menguat kemarin, tapi bias jangka pendek masih negatif
Dolar berbalik menguat terhadap Yen Jepang pada perdagangan kemarin atau Kamis (11/5), setelah rilis data PPI AS yang disertai kekhawatiran investor atas ketidakpastian plafon hutang pemerintah federal AS. USD/JPY berlanjut menguat pada hari ini, Jumat (12/5). Akan tetapi, sejauh ini penguatannya masih dalam rentang yang terbatas dan bias jangka pendek masih tetap negatif. Hingga pukul […]
-
GBP/USD: Jelang putusan BoE, bias jangka pendek masih positif
Pound melemah di hadapan Dolar AS pada Kamis (11/5). Tapi pelemahannya masih terbatas, menjelang putusan kebijakan moneter BoE (Bank of England/bank sentral Inggris) yang akan digelar pukul 18:00 WIB petang ini. Agenda ekonomi tersebut diperkirakan berdampak tinggi mempengaruhi sentimen pasar, utamanya terhadap pasangan mata uang GBP/USD. Sementara itu, meski melemah, outlook atau bias dalam jangka […]
-
USD/JPY: Turun tipis di sesi Asia hari ini, Selasa (9/5). Bias jangka pendek masih negatif
Dolar AS terpantau turun tipis di hadapan Yen Jepang di sesi Asia hari ini, Selasa (9/5), setelah bergerak sideways dengan range terbatas pada perdagangan kemarin karena minimnya katalis/data ekonomi. Sementara itu, investor sedang menanti data inflasi AS yang akan dirilis Rabu (10/5) yang diperkirakan berdampak tinggi mempengaruhi sentimen pasar. Hingga pukul 10:39 WIB, USD/JPY tercatat […]
-
USD/JPY: Stabil di Sesi Asia. Bias jangka pendek cenderung negatif
Sempat sedikit menguat di awal perdagangan sesi Asia hari ini, Senin (8/5, tapi kemudian USD/JPY turun lagi dan bergerak cukup stabil, dengan bias jangka pendek yang sementara ini cenderung negatif. Hingga pukul 10:12 WIB, USD/JPY tercatat naik tipis 0.01 persen di kisaran level 134.84. Level 135.36 (Pivot Weekly) sekarang menjadi fokus pada sisi upside untuk […]