Tag: Trump

  • Belum Dilantik, Trump Kobarkan Perang Dagang

    Belum Dilantik, Trump Kobarkan Perang Dagang

    Presiden AS terpilih, Donald Trump, akan dilantik secara resmi pada 20 Januari 2025. Namun, seperti yang dikhawatirkan pasar, ia menjanjikan pada Senin (25/11) waktu setempat, bahwa pemerintahannya akan menaikkan tarif (impor) sebesar 25% pada semua barang yang berasal dari Meksiko dan Kanada. Trump menyebut tarif pada Meksiko dan Kanada akan tetap berlaku hingga kedua negara […]

  • Macquarie Bank: Jika Trump Menang, USD Berpotensi Bullish Sampai 2025

    Macquarie Bank: Jika Trump Menang, USD Berpotensi Bullish Sampai 2025

    Di awal, tampaknya, USD telah mencapai level puncaknya, terutama dengan mendinginnya data ekonomi AS dan persiapan The Fed untuk melangkah ke siklus pelonggaran moneter. Namun, selama sebulan terakhir, perubahan signifikan dalam politik AS telah mengubah ekspektasi pasar. Ini menyalip pengaruh The Fed terhadap pergerakan dolar AS. Analis Macquarie Bank berpendapat, perkembangan politik baru-baru ini dan […]