Tag: spot
-
Rupiah Spot Melemah 105 Poin ke Rp 16.265 per Dolar AS; IHSG Turun 106,09 Poin ke Level 7.034,14
Kurs rupiah dan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tumbang lagi pada perdagangan Kamis (30/5), dipicu oleh kekhawatiran bahwa data inflasi (PCE Price Index) AS akan tetap tinggi atau melebihi perkiraan. Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot ditutup merosot 105 poin atau 0,65% ke posisi Rp 16.265 per dolar AS. Hingga pukul 15:00 […]
-
Rupiah Spot Melemah 70 Poin ke Rp 16.160 per Dolar AS; IHSG Turun 113,40 Poin ke Level 7.140,23
Kurs rupiah dan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tumbang pada perdagangan Rabu (29/5). Pelaku pasar tampaknya cenderung mencari aman dengan melepas aset berisiko, menjelang data inflasi (PCE Price Index) AS yang akan dirilis Jumat pekan ini. Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot ditutup terdepresiasi 70 poin atau 0.44% ke posisi Rp 16.160 […]
-
Rupiah Spot Melemah 18,50 Poin ke Rp 16.090 per Dolar AS; IHSG Rebound 77,20 Poin ke Level 7.253,62
Kurs rupiah berlanjut melemah pada perdagangan Selasa (28/5). Sedangkan, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bangkit dari pelemahan sehari sebelumnya. Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot ditutup terdepresiasi 18,50 poin atau 0,12% ke posisi Rp 16.090 per dolar AS. Hingga pukul 15:00 WIB, pergerakan mata uang di kawasan Asia cenderung bervariasi. Won Korea […]
-
Rupiah Spot Melemah 76,50 Poin ke Rp 16.071,5 per Dolar AS; IHSG Turun 45,96 Poin ke Level 7.176,42
Kurs rupiah dan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) sama-sama lesu di awal pekan, Senin (27/5). Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot ditutup melemah 76,50 poin atau 0,48% ke posisi Rp 16.071,5 per dolar AS. Hingga pukul 15:00 WIB, mayoritas mata uang di kawasan Asia justru menguat. Alhasil, rupiah menjadi yang terlemah. Di […]
-
Emas Spot: Melemah 3 Hari Beruntun, Awasi Level 2.332,13
Berlanjut turun pada perdagangan kemarin atau Kamis (23/5). Sehingga, emas mencetak pelemahan 3 hari beruntun. Pada chart Daily, outlook emas saat ini cenderung netral. Sementara, pada chart H4, bias emas bertendensi bearish. Pergeseran itu (chart H4) sebetulnya relatif cukup mudah diantisipasi via Weekly Change yang dikombinasikan dengan aksi harga (price action H1/H4) terhadap level Pivot […]
-
Rupiah Spot Menguat 3,50 Poin ke Rp 15.995 per Dolar AS; IHSG Naik 36,34 Poin ke Level 7.222,38
Kurs rupiah dan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) sama-sama menguat pada perdagangan Rabu (22/5), di tengah kehati-hatian pasar menjelang FOMC yang akan digelar tengah malam nanti atau Kamis (23/5) dini hari pukul 01:00 WIB. Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot ditutup menguat tipis 3,50 poin atau 0,02% ke posisi Rp 15.995 per […]
-
Emas Spot: Bertahan Menguat, Prospek Bullish Pantau Level 2422.68
Harga emas di pasar spot sejauh ini bertahan menguat di awal perdagangan sesi New York, Selasa (21/5). Hingga pukul 19:39 WIB, XAU/USD tercatat naik 0.15% di kisaran level 2429.31. Level R2 (2422.68) menjadi fokus untuk perdagangan intraday, setelah 2403.30 (R2) mampu bertahan dari ancaman aksi jual. Pada sisi upside, prospek bullish kembali terbuka untuk menjangkau […]
-
Rupiah Spot Melemah 20,50 Poin ke Rp 15.998,5 per Dolar AS; IHSG Turun 80,65 Poin ke Level 7.186,03
Kurs rupiah dan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) kembali tidak bertenaga pada perdagangan Selasa (21/5). Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot ditutup terdepresiasi 20,50 poin atau 0,13% ke posisi Rp 15.998,5 per dolar AS. Pergerakan rupiah sejalan dengan mayoritas mata uang di kawasan Asia. Hingga pukul 15:00 WIB, peso Filipina menjadi mata […]
-
Emas Spot: Cetak Rekor Tertinggi Sepanjang Masa, Tapi Waspadai Koreksinya Jika di Bawah Level 2403
Seperti diketahui, bulan April lalu harga emas di pasar spot mencetak rekor tertinggi setelah naik menyentuh level 2431. Namun pada hari ini, Senin (20/5), emas berhasil naik menembus 2431 dan menyentuh 2450. Hingga pukul 18:41 WIB, XAU/USD terpantau naik 0.58% di kisaran 2429.00. Bias intraday sangat bullish pada hari ini. Masih terbuka kemungkinan melanjutkan kenaikan […]